Cara Mengganti Bahasa Windows 10 Menjadi Bahasa Indonesia
Jumat, 30 Oktober 2015
-
10:31 AM
|
2
Comments |
Rezkiji
|
Edit Entri
Cara Mudah Mengganti Bahasa Windows 10 Menjadi Bahasa Indonesia, Windows 10 Bahasa Indonesia, --- Apa Kabar para visitor RezDown7?, kali ini admin akan membagikan tutorial windows, yakni bagaimana cara menjadikan bahasa pada sistem operasi Microsoft Windows kita menjadi bahasa indonesia. Sebenanrnya fitur atau layanan bahasa pada windows sudah ada pada versi windows sebelumnya, namun karna saat ini versi yang paling terbaru adlah Windows 10, jadi saya melakukannya pada windows 10. Sebenarnya Layanan bahasa bukan hanya tersedia untuk Sistem Operasi Windows, namun tersedia juga untuk produk Microsoft lainnya seperti Microsoft Office.
Language |
Contoh
1. Pastikan anda terhubung ke internet agar bisa mendwnload pack bahasanya
2.Selanjutnya masuk ke Control Panel, bisa dicari melalui Windows Serach
3. Setelah Control Panel terbuka klik Language > Add a language > Pilih bahasa yang anda akan install, contoh bahasa indonesia.> Add
4. Klik Option pada bahasa yang sudah di Add tadi lalu klik Download And Install Language Pack > Yes jika diminta
5. Tunggu Hingga Selesai
6. Jika Telah Selesai, Klik lagi Option lalu pilih Make This The Primary Language lalu Pilih Log Off
Langganan:
Posting Komentar
(
Atom
)
Entri Populer
- Jadwal Pertandingan Timnas Indonesia Senior, U-23 Dan U-19 | Update Terbaru
- Daftar Kode Warna | HTML
- Trik Mengetahui Jumlah Download Pada File Hosting - Google Drive
- Belajar Cara Membuat Tulisan/Gambar Bergerak Dengan Marquee
- Tata Cara Shalat Tahajud Beserta Do'a
- Membuat Tombol Shutdown, Restart, Sleep & Hibernate Di Windows 8.1
- Cara Mengubah Tampilan Android Menjadi iOS/iPhone || iPear HD v.1.0.0.6
- Install Skype Di Ubuntu 12.10 | Quantal Quetzal
- Cara Menampilkan Icon My Computer / This PC Pada Desktop Di Windows 10
- Download Game Clash Of Clans 2016 - COC Terbaru Apk
thanks
BalasHapusWork gan, makasih banyak
BalasHapus