Google AdWords
Senin, 05 September 2011
-
7:22 PM
|
11
Comments |
Rezkiji
|
Edit Entri
Google AdWords adalah sebuah produk periklanan yang dibuat oleh Google yang sampai saat ini masih menjadi sumber pemasukan utama Google di bidang periklanan. Google AdWords adalah sebuah strategi pemasaran periklanan baru yang menggunakan mesin pencarian Google sebagai saran beriklan, biasa disebut juga sebagai Search Engine Marketing atau pemasaran berbasis mesin pencarian.
Google AdWords mempunyai dua cara beriklan, yaitu:
1. Sistem PPM atau Pay Per Million Impressions, dimana para pengiklan membayar produk yang diiklankan melalui Google berdasarkan jumlah per seribu impressions atau tayang nya iklan tersebut.
2. Sistem PPC atau Pay Per Click, dimana para pengiklan membayar iklan berdasarkan jumlah klik yang didapt dari iklan tersebut.
Jadi apabila iklan tersebut tampil di mesin pencarian Google namun tidak ada yang melakukan klik, maka pengiklan tidak akan membayar biaya tayang iklannya.
Strategi Google AdWords adalah dengan menargetkan keyword atau kata kunci pencarian.
Jadi kita bisa menargetkan iklan kita keluar pada kata kunci tertentu. Sebagai contoh apabila seseorang ingin mengiklankan mengenai rental mobil, maka dia bisa menargetkan keyword "sewa mobil" pada Google AdWords dan kemudian iklannya akan muncul pada hasil pencarian ketika orang memasukkan keyword "sewa mobil".
Platform Google Adwords terbagi 2, yaitu :
1. Google Search, dimana iklan kita muncul pada mesin pencarian Google. Platform search ini berdasarkan text dan keyword.
2. Google Display Network, dimana iklan kita akan muncul pada situs-situs yang termasuk ke dalam jaringan Google Display Network. Yaitu situs-situs yang memasang Google Adsense pada situsnya. Platform Display Network ini berdasarkan text, image, flash maupun video.
Google juga menyediakan alat (tool) Keyword Tool untuk melihat data mengenai jumlah pencarian dan tingkat kompetisi pemakaian suatu keyword untuk beriklan di AdWords. Selain itu dengan menggunakan Google Insight dan Google Trends kita juga dapat mengetahui trend keywords yang sedang banyak dicari oleh suatu masyarakat sehingga kita bisa menargetkan campaign iklan kita melalui keywords tersebut sesuai dengan tren yang berlaku saat ini. Situs resmi AdWords beralamat di http://adwords.google.com
Sumber :http://id.wikipedia.org/wiki/Google_AdWords
Langganan:
Posting Komentar
(
Atom
)
Entri Populer
- Jadwal Pertandingan Timnas Indonesia Senior, U-23 Dan U-19 | Update Terbaru
- Trik Mengetahui Jumlah Download Pada File Hosting - Google Drive
- Cara Mudah Install Ubuntu 12.04 LTS Dual Boot Dengan Windows7
- Daftar Kode Warna | HTML
- Jadwal Lengkap Liga Champions Eropa 2015-2016 | UCL
- Tata Cara Shalat Tahajud Beserta Do'a
- Followers | RezDown7.Com
- Marco Simoncelli Meninggal Dunia
- Cara Mendapatkan Tiket Pesawat Murah - Promo
- Daftar Game MOBA Untuk Android - Mirip Dota
boleh juga nih .... :D
BalasHapusMendapat ilmu lagi malam ini...Makasih...
BalasHapusSelamat hari raya mohon maaf lahir batin ya sob
HeLLo GaN Met Pagi Masihkan engkau Mengingatku
BalasHapusJumpa sahabat kembali yang lama vacum. Dan datang dengan artikel memberi pengetahuan tentang google.
BalasHapusNice artikel sobat :D
BalasHapuskapan-kapan ngiklan di google adwords kalo punya duir .. heheh
nice post my friend Cunayz On The Net
BalasHapusmantap gan,tapi saya masih bingung sama adwords gan,tools nya banyak banget gan
BalasHapusBaca-baca alhamdulillah dapet ilmu baru dari bang rezdown7 :D
BalasHapusinformasi yang sangat menarik :) terimakasih kawan sudah berbagi
BalasHapuswah2 ane tau skrg kalo adwords --> org mau ngiklan
BalasHapuskalo adsense, org yg td ngiklan --> adsense --> gugel :D
@Cek Info
BalasHapusPengertian Sederhananya
Adwords untuk Advertise
Adsendse Untuk Pubhliser
begitu kira2 :)